Tangerang Menuju Normal Baru, Gajah Tunggal Group Sumbang Total 125.000 Masker
May 29, 2020
VIDEO LIPUTAN
27 MEI 2020
ANTARA – Penerapan kenormalan baru atau “the new normal” memang masih wacana. Penerapan baru bisa dijalankan apabila angka penderita COVID-19 sudah melandai. Guna menyongsong kondisi tersebut, sejumlah daerah mulai melakukan persiapan. Salah satunya adalah Kota Tangerang, Provinsi Banten. (ANTARA > Agung Andhika Indrawan/Fahrul Marwansyah/Rinto A Navis)