Media, Pengabdian

Pesan Andien di Happiness Festival 2019: Harap Peduli Pada Anak Disabilitas

Fimela.com, Jakarta —- Penyanyi Andien diketahui memiliki kepedulian yang tinggi terhadap penyandang disabilitas. Bahkan dirinya sempat berkolaborasi dengan anak-anak disabilitas untuk membuat pameran yang bertajuk Warna-warni. Saat menjadi pembicara dalam diskusi Warna-warna di Happiness Festival bersama Art Therapy Center, di kawasan Lapangan Banteng, Jakarta Pusat, Andien menjelaskan bahwa sepupunya yang tunarungu sempat mengalami hal mengerikan… Read More Pesan Andien di Happiness Festival 2019: Harap Peduli Pada Anak Disabilitas

Media, Pengabdian

Happiness Festival 2019 Sukses Digelar. Begini Keseruan Acara bertema “Alignment for Harmony” Ini

Mengambil tema Alignment for Harmony atau Keselarasan Menuju Harmoni, Happiness Festival telah rampung diadakan di Lapangan Banteng, Jakarta. Dikunjungi oleh lebih dari 10.000 happy goers, Happiness Festival 2019 berhasil mengolah kembali hampir 200 kg sampah residue, compostable dan non-compostable. Hal ini terkait dengan komitmen acara ini untuk menjadi festival pertama di Indonesia yang tidak mengirimkan sampah ke… Read More Happiness Festival 2019 Sukses Digelar. Begini Keseruan Acara bertema “Alignment for Harmony” Ini

Media, Pengabdian

Belajar Keselarasan Harmoni dari Happiness Festival 2019

COSMOPOLITAN — Kembali digelar, Happiness Festival 2019 menjadi destinasi yang menyalurkan wadah kebahagiaan masyarakat selama akhir pekan 27-28 April 2019 lalu. Konsisten dengan misinya untuk meningkatkan indeks kebahagiaan individu, Happiness Festival tahun ini pun mengemas tema Alignment for Harmony dengan mewujudkan konsep kebahagiaan dari tiga aspek. Yakni kebahagiaan spiritual diri sendiri, kebahagiaan sosial antara sesama… Read More Belajar Keselarasan Harmoni dari Happiness Festival 2019

Media, Pengabdian

Cara Unik Menemukan Kebahagiaan dan Kesehatan Jiwa

Setiap orang tentunya ingin bahagia. Namun kadang, selalu saja ada hal yang menghambat jalan kita untuk menemukan kebahagiaan itu. Salah satunya adalah ketidakharmonisan yang ada dalam diri tiap individu yang dikenal dengan three divides, yaitu hubungan sosial, ekologikal, dan spiritual.  Untuk membuat ketiga hubungan ini menjadi selaras, Happiness Festival mengundang masyarakat guna mengatasi three divides… Read More Cara Unik Menemukan Kebahagiaan dan Kesehatan Jiwa

Media, Pengabdian

Serunya Berbagi Kebahagiaan di ‘Happiness Festival’

Menjadi bahagia berarti selaras dengan apa yang ada di sekitar. Namun, untuk bisa mendapatkannya, seseorang mesti bisa menghayati dan mengamalkan tiga cara kebahagiaan. Apa saja? Menjaga keharmonisan hubungan antara dirinya dengan sesama manusia, dengan lingkungan alam, serta dengan sisi spiritualitasnya. Beranjak dari pandangan ini, perayaan Happiness Festival 2019 yang ke-3 tahun ini lalu mengusung secara khusus… Read More Serunya Berbagi Kebahagiaan di ‘Happiness Festival’

Media, Pengabdian

Happiness Fest 2019 Rajut Keberagaman dengan Praktik Open Mind – Open Heart – Open Will

Mengambil tema Alignment for Harmony atau Keselarasan Menuju Harmoni, Happiness Festival telah rampung diadakan di Lapangan Banteng, Jakarta. Dikunjungi oleh lebih dari 10.000 happy goers, Happiness Festival 2019 berhasil mengolah kembali hampir 200 kg sampah residue, compostable dan non-compostable. Hal ini terkait dengan komitmen acara ini untuk menjadi festival pertama di Indonesia yang tidak mengirimkan… Read More Happiness Fest 2019 Rajut Keberagaman dengan Praktik Open Mind – Open Heart – Open Will

Media, Pengabdian

Di Happiness Fest 2019, UPH Daur-ulang Plastik Untuk Amal Papua

JAKARTA – Mahasiswa Universitas Pelita Harapan (UPH) jurusan Desain Produk angkatan 2016 sadar bahwa sampah plastik membutuhkan waktu lama untuk terurai, sehingga perlu diolah menjadi produk yang lebih berguna dan tidak mencemari lingkungan. Lingkungan yang bersih dan sehat juga berdampak pada kebahagiaan manusia. Untuk itu, para mahasiswa mengubah sampah plastik menjadi produk fungsional sehingga memiliki nilai… Read More Di Happiness Fest 2019, UPH Daur-ulang Plastik Untuk Amal Papua

Media, Pengabdian

Cerita Pilu Andien di Happiness Festival 2019

VIVA – Andien merupakan salah satu penyanyi Tanah Air yang memiliki kepedulian tinggi terhadap penyandang disabilitas. Pelantun lagu Warna-warna ini pernah berkolaborasi dengan anak-anak disabilitas membuat pameran bertajuk serupa. Saat menjadi pembicara dalam diskusi Warna-warna di Happiness Festival bersama Art Therapy Center, Andien mengungkapkan bahwa saudara sepupunya yang tunarungu mengalami hal mengerikan karena kurangnya kepedulian orang-orang sekitar. “Aku… Read More Cerita Pilu Andien di Happiness Festival 2019